5+ Cara Membuat Akun Telegram di HP & Laptop PC

Cara Daftar Telegram – Saat ini banyak sekali berbagai jenis aplikasi media chatting yang tersedia baik untuk android ataupun IOS.

Diantara aplikasi tersebut terdapat aplikasi chatting paling populer yaitu Whatsapp dan Line.

Namun aplikasi tersebut sebenarnya masih kurang lengkap dalam menjadi layanan chatting di smartphone.


Kerennya Fitur Telegram

Gambar Kerennya Fitur Telegram
Gambar Kerennya Fitur Telegram

Baca : Cara Daftar Line Paling Mudah Tanpa RIbet ! CUKUP 5 MENIT !!! BUKTIIN!

Telegram ini merupakan aplikasi chatting yang hampir serupa dengan whatsapp, namun telegram memiliki beberapa fitur yang lebih unggul dibanding whatsapp (WA).

Diantaranya, Adanya enkripsi end-to-end yang menjamin keamanan tambahan.

Selain itu, Telegram juga sangat diandalkan untuk berbagi file. Mulai dari file foto,video,document, hingga audio. Telegram mampu memberikan fitur berbagi ini dengan baik.

Yang tidak kalah kerennya lagi, Telegram mendukung untuk dijalankan di dekstop. Karena memiliki software yang bisa dijalankan melalui dekstop.

Untuk tampilan, telegram sangat medium, nyaman dipandang, dan dapat mengenali daftar kontak telegram.


Cara Membuat Akun Telegram Dengan Mudah

Tips cara buat akun telegram mudah tanpa ribet bisa kamu ikuti beberapa langkah pembuatannya berikut ini :

1. Unduh Aplikasi Telegram. Untuk mendaftar telegram melalui smartphone, kamu harus mendownloadnya terlebih dahulu melalui Play Store ataupun App Store, Kemudian dilanjutkan dengan instalasi.

Unduh Aplikasi Telegram
Unduh Aplikasi Telegram

2. Buka Aplikasi Telegram. Setelah terinstal dan terpasang di perangkat smartphone kamu, silahkan buka aplikasi tersebut. Maka telegram akan menjelaskan fitur-fitur yang ada. Geser terus slide tersebut hingga halaman terakhir.

3. KLIK Start Messaging. Pada slide terakhir kamu akan mendapati tombol Start Messaging, silahkan klik tombol tersebut, untuk memulai pendaftaran akun telegram.

KLIK Start Messaging
KLIK Start Messaging

4. Masukkan Nomor Telepon. Setelah di klik, maka kamu akan diarahkan ke halaman pengisian nomor telepon. Isikan nomor telepon kamu dan setelah selesai tap pada icon ceklist yang berada di pojok kanan atas layar.

Masukkan Nomor Telepon
Masukkan Nomor Telepon

5. Masukkan Kode Verifikasi. Ketika nomor yang dimasukkan benar, maka kamu akan mendapatkan sms berupa kode verifikasi dari telegram.

Masukkan Kode Verifikasi
Masukkan Kode Verifikasi

6. Akun Telegram berhasil dibuat. Ketika kode verifikasi benar, maka kamu secara otomatis akan masuk ke aplikasi telegram. Dan selamat kamu telah berhasil membuat akun ditelegram.

Baca : Setelah Login jangan lupa cek 8 Panduan dasar pakai aplikasi Telegram!!!


Cara Daftar Telegram Melalui Dekstop

Gambar Cara Daftar Telegram Melalui Dekstop
Gambar Cara Daftar Telegram Melalui Dekstop

1. Download aplikasi Telegram di Sini

2. Instal Aplikasi telegram. Setelah selesai terdownload, Instal aplikasi tersebut. Maka kamu akan dihadapkan dengan tampilan awal telegram.

Gambar Cara daftar telegram
Gambar Cara daftar telegram
Gambar cara membuat akun telegram
Gambar cara membuat akun telegram

3. Klik Start Messaging. Ketika tombol start messaging di klik, kamu akan diarahkan kehalaman pengisian no telfon. Silahkan masukkan nomor telepon yang tadi digunakan untuk mendaftar melalui smartphone. Kemudian klik tombol next.

Gambar daftar telegram
Gambar daftar telegram

4. Masukkan Kode verifikasi. Lihat pada aplikasi telegram smartphone kamu, maka kamu akan mendapat message dari pihak telegram berupa kode verifikasi. Terkadang bisa juga melalui SMS. Masukkan kode tersebut, maka secara otomatis akan diarahkan ke tampilan chatting telegram.

Foto Cara daftar telegram
Foto Cara daftar telegram

Bagaimana Mudah Bukan? Itulah caranya untuk membuat akun telegram..

Tertarik untuk mencoba aplikasi telegram?

Selamat Mencoba

Leave a comment